Daftar Harga Tiket Bus Blue Star Mudik Lebaran 2025, Lengkap dengan Rute dan Jadwal Keberangkatannya
HAIJAKARTA. ID – Bus mudik Lebaran 2025 Blue Star hadir sebagai pilihan tepat dengan berbagai rute dan fasilitas unggulan.
Sesaat lagi akan dibahas mengenai daftar harga tiket bus Blue Star mudik lebaran 2025 selengkapnya.
Daftar harga ini dapat dijadikan rekomendasi bagi penumpang ingin memesan tiket saat mudik lebaran 2025.
Bagi yang berencana pulang kampung, simak informasi lengkap mengenai jadwal, rute, dan layanan bus Blue Star Lebaran 2025.
Daftar Harga Tiket Bus Blue Star Mudik Lebaran 2025
Solent Blue Line Limited yang beroperasi dengan nama Bluestar adalah operator bus yang menyediakan layanan di Southampton dan daerah sekitar Hampshire.
Perusahaan ini merupakan anak perusahaan dari sektor Go South Coast dari Go-Ahead Group.
Berikut daftar harga tiketnya:
-Jakarta ke Boyolali
Mulai Rp 250.000
Bus Pertama : 12:00 PM
Bus Terakhir : 06:30 PM
-Jakarta ke Solo
From Rp 250.000
Bus Pertama : 12:00 PM
Bus Terakhir : 06:30 PM
-Jakarta ke Salatiga
Mulai Rp 250.000
Bus Pertama : 12:00 PM
Bus Terakhir : 05:30 PM
-Jakarta ke Kartasura
Mulai Rp 250.000
Bus Pertama : 12:00 PM
Bus Terakhir : 06:30 PM
-Jakarta ke Sragen
From Rp 250.000
Bus Pertama : 12:45 PM
Bus Terakhir : 05:30 PM
-Jakarta ke Madiun
Mulai Rp 270.000
Bus Pertama : 12:45 PM
Bus Terakhir : 05:30 PM
-Jakarta ke Magetan
Mulai Rp 270.000
Bus Pertama : 12:45 PM
Bus Terakhir : 05:30 PM
-Jakarta ke Ngawi
Mulai Rp 270.000
Bus Pertama : 12:45 PM
Bus Terakhir : 05:30 PM
-Jakarta ke Wonogiri
Mulai Rp 250.000
Bus Pertama : 01:15 PM
Bus Terakhir : 06:30 PM
Fasilitas dan Jenis Armada Bus Pariwisata Blue Star
Bus Pariwisata Blue Star hadir dengan berbagai fasilitas untuk memastikan kenyamanan dan keamanan penumpang selama perjalanan. Berikut adalah fasilitas yang tersedia:
1. Fasilitas Kenyamanan
AC yang beroperasi 24 jam untuk menjaga suhu tetap sejuk.
Kursi ergonomis dengan reclining seat dan hand rest untuk kenyamanan maksimal.
2. Fasilitas Hiburan
Sistem hiburan modern dengan LCD TV, DVD player, microphone, dan karaoke.
3. Fasilitas Tambahan
-Toilet untuk kenyamanan perjalanan jauh.
-Ruang bagasi luas untuk membawa barang lebih banyak.
-Koneksi Wi-Fi untuk tetap terhubung selama perjalanan.
-Stop kontak dan USB charger untuk mengisi daya perangkat elektronik.
-Keamanan dan sistem navigasi yang canggih.
-Bantal dan selimut khusus untuk perjalanan luar kota.
Pilihan Armada Bus Blue Star
Blue Star menyediakan beberapa jenis bus sesuai kebutuhan perjalanan:
-Big Bus: Kapasitas 37, 44, dan 54 kursi (menggunakan mesin Mercedes-Benz).
-Medium Bus: Kapasitas 31 kursi (menggunakan mesin Mitsubishi).
-Elf: Kapasitas 14 kursi.
Dengan pilihan armada dan fasilitas lengkap, bus Blue Star siap menjadi solusi perjalanan yang nyaman dan aman.