sosmed-whatsapp-green Follow WhatsApp Channel Haijakarta.id
Follow

HAIJAKARTA.ID- Rekomendasi Cafe buka 24 jam di Jakarta Free Wifi ini sangat cocok bagi kamu yang ingin nongkrong dan mengerjakan tugas!

Masa remaja menuju dewasa memang paling nyaman dihabiskan untuk berkumpul bersama teman-teman seumuran. Terutama bagi remaja-remaja di daerah Jakarta.

Meskipun jelas tugas sekolah dan tugas kuliah mungkin tidak habis jika dikerjakan dalam satu hari, namun karena tugas yang diberikan dalam bentuk kelompok sudah pasti bisa dikerjakan bersama.

Penduduk Jakarta pun tidak selalu hidup dalam satu daerah yang sama, meskipun sekolah sekarang dalam sistem zonasi, tetapi untuk anak kuliah sudah pasti memiliki rumah di daerah yang berbeda-beda.

Cafe, merupakan salah satu solusi untuk memecahkan permasalahan dalam mengerjakan tugas bersama dalam satu tempat yang sama.

Sudah pasti yang dicari adalah internet gratis dan jam buka yang panjang karena mengerjakan tugas akan memakan banyak waktu.

Rekomendasi Cafe Buka 24 Jam di Jakarta Free Wifi

Selain yang masih pelajar, cafe juga bisa menjadi tempat acara reuni atau tempat berkumpul setelah pulang kerja dari kantor.

Yang jelas, cafe 24 jam dan free wifi selalu dicari oleh semua orang untuk memenuhi kebutuhan yang diinginkan terutama di daerah Jakarta.

Berikut merupakan beberapa rekomendasi cafe yang buka selama 24 jam di Jakarta dan yang pasti juga memiliki internet gratis atau free wifi :

 1. Betty Bites

Cafe Buka 24 Jam di Jakarta Free Wifi
Ilustrasi Betty Bites (foto: Google maps)

Rekomendasi cafe buka 24 jam di Jakarta Free Wifi yang pertama adalah Betty Bites.

Selain berada di daerah Sunter, Kemayoran, Betty Bites juga ada di daerah Jakarta Timur, tepatnya wilayah Jatinegara.

Cafe yang jelas memiliki cabang ini buka selama 24 jam di kedua daerah tersebut, selain itu pastinya ada fasilitas wifi gratis yang bisa digunakan ketika disana.

Tempatnya pun cozy serta memiliki banyak camilan serta minuman-minuman yang cocok untuk mengatasi lapar saat mengerjakan tugas maupun saat berkumpul.

  • Berlokasi di: KFC Kemayoran
  • Alamat: RVX5+746, Jl. Sunter Kemayoran, RT.13/RW.6, Kb. Kosong, Kec. Kemayoran, Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10630
  • Jam: Buka 24 jam

2. Shiny Tea

Cafe Buka 24 Jam di Jakarta Free Wifi
Ilustrasi Shiny Tea (foto: Google maps)

Seperti namanya, tempat ini jelas menyediakan teh dengan berbagai rasa. Selain makanan ringan, disini juga menyediakan makanan berat dan sudah pasti sangat cocok untuk mengerjakan tugas ataupun bersantai.

Yang paling penting tentunya, tempat ini buka selama 24 jam dan pasti memiliki layanan internet gratis alias free wifi.

  • Alamat: Blok WA2 No, Jl. Boulevard Raya No.4 11, RT.11/RW.15, Klp. Gading Tim., Kec. Klp. Gading, Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14240
  • Jam: Buka 24 jam
  • Telepon: (021) 4523513
  • Pesan: gofood.co.id

3. Lucky Cat Coffee and Kitchen

Cafe Buka 24 Jam di Jakarta Free Wifi
Ilustrasi Lucky Cat Coffee and Kitchen (foto: Google maps)

Rekomendasi Cafe buka 24 jam di Jakarta Free Wifi selanjutnya Lucky Cat Coffe and Kichen.

Tempat luas dan unik di Jakarta Selatan ini buka selama 24 jam. Pilihan menu disini pun termasuk beragam, cocok sekali untuk menyelesaikan pekerjaan dan berkumpul bersama dengan teman-teman.

  • Berlokasi di: Plaza Festival Mall Kuningan
  • Alamat: Parkir Selatan Plaza Festival, Jl. H. R. Rasuna Said No.C22 2, RT.2/RW.5, Karet Kuningan, Kecamatan Setiabudi, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12940
  • Telepon: (021) 52961475
  • Jam: Buka 24 jam

4. Bibi Kelinci Kopitiam

Cafe Buka 24 Jam di Jakarta Free Wifi
Ilustrasi Bibi Kelinci Kopitiam (foto: Google maps)

Rekomendasi Cafe buka 24 jam di Jakarta Free Wifi selanjutnya adalah Bibi Kelinci Kopitiam.

Cafe ini buka selama 24 jam, selain itu tempatnya yang bagus dan cozy. Pilihan menu disini pun sangat pas untuk segera dicoba.

  • Alamat: PRV7+R82, Bangka, Kec. Mampang Prpt., Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12730
  • Telepon: 0896-7828-24774
  • Jam: Buka 24 jam
  • Tarif per orang: Rp 50.000–75.000

5. Kaizen Coffee 3.0

Cafe Buka 24 Jam di Jakarta Free Wifi
Ilustrasi Kaizen Coffee 3.0 (foto: Google maps)

Cafe ini sangat banyak cabangnya dan kelihatan dari nama cafenya di setiap daerah Jakarta karena ada jumlah angka di beberapa cabang tersebut.

Cafe ini juga buka selama 24 jam dan jelas ada fasilitas free wifi, sudah pasti menurut namanya, kopi di cafe ini sangat direkomendasikan.

  • Alamat: Jl. Matraman Raya, RT.2/RW.3, Palmeriam, Kec. Matraman, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13310
  • Telepon: 0857-1700-3194
  • Jam: Buka 24 jam
  • Tarif per orang: Rp 25.000–50.000

6. Dandia Cofee & Eats

Cafe Buka 24 Jam di Jakarta Free Wifi
Ilustrasi Dandia Cofee & Eats (foto: Google maps)

Rekomendasi Cafe buka 24 jam di Jakarta Free Wifi selanjutnya adalah Dandia Coffe & Eats.

Tempat yang banyak direkomendasikan orang-orang karena pilihan menunya tak hanya dari yang ringan saja tentunya juga ada makanan berat. Sudah pasti juga buka selama 24 jam.

  • Alamat: Jl. Dr. Saharjo No.107D, Menteng Dalam, Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12810
  • Telepon: 0812-1111-8553
  • Jam: Buka 24 jam

7. AJ Brandon – Coffee & Resto

Cafe Buka 24 Jam di Jakarta Free Wifi
Ilustrasi AJ Brandon – Coffee & Resto (foto: Google maps)

Meskipun namanya restoran serta menyediakan berbagai makanan khususnya dari negara China, namun konsep di tempat ini jelas unik seperti di cafe.

Tempat berkumpul di Jalan Mangga Besar ini juga buka selama 24 jam dan menyediakan free wifi, jelas tidak boleh ketinggalan untuk dikunjungi.

  • Alamat: Jl. Mangga Besar VIII No.21 11, RT.11/RW.1, Taman Sari, Kec. Taman Sari, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11150
  • Telepon: (021) 6298019
  • Jam: Buka 24 jam

8. Kings Cafe Jakarta

Cafe Buka 24 Jam di Jakarta Free Wifi
Ilustrasi Kings Cafe Jakarta (foto: Google maps)

Cafe ini tak hanya dikunjungi warga lokal terutama warga Jakarta, bahkan juga dikunjungi turis-turis mancanegara.

Buka selama 24 jam dan sudah pasti sangat direkomendasikan karena juga ada fasilitas free wifi di cafe ini.

  • Opsi layanan: Menyediakan tempat duduk di area terbuka
  • Berlokasi di: Citi M Hotel
  • Alamat: 11, Jl. Tanah Abang I No.11, RT.11/RW.8, Petojo Sel., Kecamatan Gambir, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10150
  • Telepon: 0816-1761-3035
  • Menu: citimhotel.com

9. Sturgeon Coffee

Cafe Buka 24 Jam di Jakarta Free Wifi
Ilustrasi Sturgeon Coffee (foto: Google maps)

Rekomendasi Cafe buka 24 jam di Jakarta Free Wifi selanjutnya adalah Sturgeon Coffe.

Cafe ini buka selama 24 jam dan menu-menu yang berkesan sudah pasti dari kopinya, menyediakan pilihan makanan yang beragam dan harganya pun ramah untuk kantong.

  • Berlokasi di: Wisma Multi 88
  • Alamat: Jl. Kb. Kacang 1 No.105, RT.12/RW.2, Kb. Kacang, Kecamatan Tanah Abang, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10240
  • Telepon: 0852-8145-9501
  • Jam: Buka 24 jam

10. Clay Coffee Space

Cafe Buka 24 Jam di Jakarta Free Wifi
Ilustrasi Clay Coffee Space (foto: Google maps)

 

Tempat yang nyaman dengan berbagai menu pilihan serta buka selama 24 jam di Jakarta Timur. Harga makanan dan minuman disini pun termasuk ramah untuk kantong.

Selain berbagai cafe, tempat makan siap saja di Jakarta juga rata-rata buka selama 24 jam sehingga nyaman sekali untuk bekerja maupun menyelesaikan tugas.

  • Alamat: Jl. Jatinegara Kaum No.km 17, RT.1/RW.3, Jatinegara Kaum, Kec. Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13260
  • Jam: Buka 24 jam
  • Tarif per orang: Rp 25.000–50.000